Now you can Subscribe using RSS

Submit your Email

Wednesday 18 January 2017

MEMBUAT KABEL JARINGAN "STRAIGHT"

DEWI WULAN SARI



Sebelum Membuat Kabel Jaringan " Straight" Siapkan Alat" Untuk Membuat Kabel Jaringannya Yaitu Sbb:

  1. Kabel UTP 
  2. RJ 45 
  3. Tang Crimping
     
  4. Dan Tester 
Langkah - Langkahnya Sbb:

  • Potong Kulit Luar kabel UTP Menggunakan Tang Crimping.
  • Lalu Susunlah Urutan Warna Kabel Straight .
  • Rapihkan Kabelnya terlebih Dahulu Sebelum Di Masukan Di RJ 45 Potog Ujung Kabel Agar Sama Rata.
  • Setelah Itu Masukan Ke RJ 45 , Rapihkan Kabel . Jika sudah Benar" Rapih ,Crip RJ 45nya Dengan Tang Crimping . 
  • Setelah Kedua Ujung Kabel Di Crip , Tes Kabelnya Menggunakan Tester. Jika semua lampu hidup Hingga Nomer 7 Berarti Kabel Sudah Siap Di pakai.
  • Selesai...

DEWI WULAN SARI / Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

0 comments:

Post a Comment

Coprights @ 2016, Blogger Templates Designed By Templateism | DEWI WULAN SARI